BIOLINCOM 60 ML SIRUP

Rp 68.785

Stok hampir habis! Tersisa 100
Apotek Cahaya Manggala
KOTA PALEMBANG
4 / 5
1 Ulasan
Produk
Resep

Informasi Produk

PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI PETUNJUK DOKTER.Digunakan untuk mengobati penyakit akibat infeksi bakteri. Lincomycin biasanya digunakan untuk pasien yang tidak dapat menggunakan atau alergi terhadap penisilin.

  • Indikasi / Kegunaan
    Digunakan untuk mengobati penyakit akibat infeksi bakteri. Lincomycin biasanya digunakan untuk pasien yang tidak dapat menggunakan atau alergi terhadap penisilin.
  • Kandungan / Komposisi
    Tiap 5 mL sirup mengandung lincomycin 250 mg
  • Dosis
    ATURAN PAKAI HARUS DENGAN PETUNJUK DOKTER. Infeksi berat karena organisme yang peka: Dewasa 500 mg 3 kali sehari peroral.Anak > 1 bulan 30 mg/kg berat badan per hari dibagi 3-4 dosis.Infeksi yang lebih berat: Dewasa 500 mg 4 kali sehari peroral.Anak 60 mg/kg berat badan per hari dibagi 3-4 dosis.
  • Cara Pemakaian
    Sebaiknya diberikan pada saat perut kosong 1 jam sebelum atau 2 jam sesudah makan
  • Kemasan
    Botol 60 mL sirup
  • Golongan
    Obat Keras
  • Perlu Resep
    Ya
  • Kontraindikasi / Jangan digunakan oleh
    Pasien yang hipersensitif terhadap Komponen obat
  • Efek Samping
    Perut atau nyeri perut, penglihatan kabur, tubuh menjadi panas dingin, panas dingin, kebingungan, batuk, urin berwarna gelap, diare, kesulitan menelan, pingsan, detak jantung cepat, demam, sakit kepala, gatal, atau ruam, nyeri sendi atau otot, kehilangan selera makan, nyeri punggung bagian bawah atau samping, mual, sulit buang air kecil, kulit pucat, mata merah, terdapat luka, bisul, atau bintik-bintik putih di mulut dan bibir, berkeringat berlebih, sesa nafas, sakit tenggorokan, muntah darah diare berair dan berat, mata atau kulit kuning.
  • Perhatian Khusus
    Penggunaan pada pasien dengan riwayat asma atau reaksi alergi lain, riwayat penyakit gastrointestinal terutama kolitis, riwayat atopik individual, ibu hamil dan menyusui. Lakukan pemeriksaan endoskopi usus besar secara berkala, tes fungsi hati dan ginjal, dan tes hitung darah pada penggunaan jangka lama.
  • Cara Penyimpanan
    Simpan pada tempat sejuk dan kering, serta terlindung dari cahaya
  • Principal
    PT. Otto Pharmaceutical Industries Indonesia